Cara Mudah Root Lenovo P780 Kitkat S221 & S228
- Bahan-bahan
- Kabel data + PC (khusus s211)
- Makanan dan minuman (opsional)
- Tutorial root lenovo p780 s221 kitkat
1. Download dan install bahannya di PC kalian kemudian jalankan Vrootnya.
2. Aktifkan developer access + USB debugging lalu sambung perangkat dengan menggunakan kabel data ke komputer.
3. Tunggu vroot mendeteksi model HH kalian.
4. Akan muncul tombol warna hijau di bagian kanan bawah, klik tombol tersebut dan tunggu proses rootnya.
5. Jika sudah selesai, HH akan otomatis reboot dengan sendirinya.
- Tutorial root lenovo p780 s228 kitkat
1. Download dan install kingroot di HH kalian lalu buka aplikasi kingroot.
2. Tekan tombol hijau disana dan tunggu beberapa saat.
3. Jika berhasil akan muncul tombol centang/ceklis didalam bulatan hijaunya.
4. Restart HH dan enjoy dengan rootnya.
Artikel menarik lainnya : Cara Root Xperia M4 Aqua Lengkap Unlock Bootloader Dan TWRP
Mungkin baru dua versi dari lenovo p780 yang dapat admin share di artikel ini, pada artikel selanjutnya akan di share kembali untuk tipe yang berbeda. Semoga bisa bermanfaat artikel ini, terima kasih sudah berkunjung dan sampai jumpa di artikel selanjutnya.
0 Response to "Cara Mudah Root Lenovo P780 Kitkat S221 & S228"
Posting Komentar