Inilah Nominasi International Mobile Game Award 2016

Mobile games

IMGA (International Mobile Game Award) adalah ajang penghargaan bagi developer game khususnya pada platform mobile, ajang bergengsi bagi pengembang game ini sudah diselenggarakan sejak tahun 2004 ketika layar handphone masih berukuran 176x220 pixel dan game pada saat itu jarang ada yang menembus ukuran 1MB.

Kini evolusi pada dunia game mobile sudah tidak terbendung, ada ratusan-bahkan ribuan developer game mobile berlomba,merebut posisi yang teratas, yang tentu saja ditandai dengan penggunanya yang banyak dan setia.

Imga

Angry birds dan candy crush adalah salah satu pemenang dalam ajang ini, tidak dapat dipungkiri, seleksi yang dilakukan oleh IMGA dijaring dengan sangat ketat melibatkan teknisi, programmer, desainer, dan para ahli lainnya.
Di akun twitternya, IMGA secara resmi telah mengumumkan game apa saja yang masuk kedalam daftar nominasi game terbaik di tahun 2016 ini. Secara keseluruhan, terdapat 102 judul game dan 11 kategori dimana dari 102 judul tersebut akan berlomba-lomba mendapatkan vote dari para penikmat game mobile di seluruh dunia.

Dilansir dari web resminya, inilah daftar nominasi ajang IMGA ke 12 :

Nominasi

Sumber : imgawards.com

0 Response to "Inilah Nominasi International Mobile Game Award 2016"

Posting Komentar