Namun perubahan logo yang cukup mendadak ini menuai berbagai kritik dari para pengguna setia instagram. Banyak pendapat yang menilai logo lama instagram jauh lebih baik ketimbang logo barunya ini. Lebih jauh mereka mengecam logo baru instagram di berbagai media sosial lain dan membuatnya sebagai lelucon.
Sumber gambar : theguardian.com |
Baca juga : desain baru UI instagram
Meskipun begitu, ada beberapa pengguna instagram yang memberikan pendapat positif dari perubahan logo instagram ini. Mereka menilai logo yang lebih sederhana merupakab tren yang digemari saat ini.
Baca juga : Mendapatkan banyak follower di Instagram
Sumber : twitter.com, theguardian.com
0 Response to "Logo Baru Instagram Mendapat Kecaman dari para Penggunanya"
Posting Komentar